Pengajar adalah lulusan dari Universitas dan Lembaga Pendidikan dalam dan luar negeri antara lain: * Lulusan Universitas Islam Madinah * Lulusan Universitas Internasional Afrika Sudan * Lulusan Yaman * Lulusan LIPIA Jakarta * Lulusan STDI Jember * Lulusan Universitas Indonesia * Lulusan ITS Surabaya * 
Read more
* Kurikulum yang relevan dengan Universitas Islam Madinah, LIPIA dan Kampus Islam terbaik lainnya * Program Tahfidzul Quran / Takhassus di semua jenjang pendidikan * Penguasaan Bahasa Arab secara aktif, lancar membaca kitab Arab gundul * Hafalan Hadits dan Mutun Ilmiah * Pendidikan kedisiplinan yang 
Read more
Syarat Pendaftaran: – Sehat Jasmani dan Rohani – Wajib melampirkan NISN – Mampu membaca Al-Quran – 4 lembar Pas Foto 2×3 dan 3×4 (latar merah) – 2 rangkap foto copy akta kelahiran / surat bidan – 2 rangkap foto copy kartu keluarga (KK) – 2 
Read more
Bismillah, Santri Umar Bin Khattab melakukan kegiatan serah terima OSPU (Organisasi Santri Pesantren Umar) atau di sekolah umum dikenal dengan OSIS, para santri yang tergabung dalam OSPU ini mengemban tugas utnuk mengurus kegiatan harian para santri. dari kgeiatan keamana, kebersihan, makan, belajar, berbaris sampai tidur 
Read more
Visi memiliki pengertian suatu gagasan yang tertuang dalam bentuk tulisan tentang tujuan khusus atau utama dari suatu organisasi atau instansi. Visi Pondok Pesantren Umar Bin Khattab Riau adalah “Menjadi pusat pengkajian dan penerapan Agama Islam, berdasarkan Al-Quran dan As-Sunnah yang Shahihah, sesuai dengan pemahaman yang benar.” 
Read more
Kloter 1      Kloter ke 2    
Read more
Pemantapan dan peningkatan kinerja tenaga pendidik sangat dibutuhkan dalam mengelola kegiatan pembelajaran dalam sebuah lembaga pendidikan, agar mutu pendidikan dan perkembangan anak didik menjadi lebih baik dari masa ke masa. Untuk itu Pesantren Umar Bin Khattab Riau mengadakan Workshop (pelatihan tenaga pendidik) di lingkungan Takhassus 
Read more
Orientasi lingkungan pesantren atau MOS (Masa Orientasi Santri/wati) adalah sebuah kegiatan yang rutin dilakukan kepada santri/wati baru. Tujuan dilakukannya kegiatan ini adalah untuk menambah wawasan terhadap lingkungan pesantren, baik terhadap sarana dan prasarana, para pengajar, karyawan, petugas lapangan dan hal-hal lain yang dianggap penting untuk 
Read more
  Bismillah, acara penyambutan Santri/wati setingkat SMP dan SMA di Ponpes Umar Bin Khattab Riau, TP.2022-2023, pada hari Kamis 04 Agutus 2022 (Santri), dan Sabtu 06 Agustus 2022 (Santriwati). Jumlah Santri Putra Setingkat SMP dan SMA yang masuk adalah 215 orang dan santriwati setingkat SMP 
Read more